Selasa, 13 Desember 2011

Cara Edit Data Keseluruhan Pada MS Word

kali ini saya mau berbagi cara edit data keseluruhan pada Ms Word, biasanya pas buat laporan atau yg lagi nyusun skripsi butuh cara cepat untuk edit data yg salah. langsung aja kalau begitu,..
Cara Edit Data Keseluruhan Pada MS Word

1. Blok data yang akan di edit
2. Tekan CTRL+F 


3. Pilih Replace

 
4. Find what: (data yang salah yang akan dibetulkan)
5. Replace with: (data yang sudah dibetulkan)
6. Pilih Replace All

selesai dech. jadi semua data yang salah bisa direvisi secara keseluruhan, gak perlu edit satu persatu. tentunya bisa hemat waktu tuk ngerjain yg lain kan,..!!
 
Selamat Mencoba ^_^ 

Tidak ada komentar:

Posting Komentar